Menu

Mode Gelap
Ngebut! Pemkot Probolinggo Siapkan 4 Rombel Sekolah Rakyat Brakk! KA Ijen Ekspres di Jember Sasak Dump Truk saat Seberangi Perlintasan Kurang Hati-hati, Pelajar Tabrak Pejalan Kaki di Beji Pasuruan Sebulan, Polres Probolinggo Bongkar 17 Kasus Narkotika dan Okerbaya Perselisihan soal 1 Liter Bensin, Paman dan Keponakan Berujung di PN Lumajang Kakak-adik Maling Motor Spesialis Bobol Rumah Ditangkap Polisi, Beraksi di 21 TKP

Berita Pantura · 9 Nov 2019 05:31 WIB

Jadi Korban Tabrak Lari, 2 Mr X Terkapar


					Jadi Korban Tabrak Lari, 2 Mr X Terkapar Perbesar

PROBOLINGGO-PANTURA7.com, Kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) terjadi di jalan raya Desa Sukokerto, Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo, Sabtu (9/11) sekitar pukul 2.30 Wib.

Dalam kecelakaan tersebut, dua orang yang hingga kini masih belum diketahui identitasnya, meninggal dunia dan seoramg lain kritis. Kedua korban yang berboncengan mengendarai sepeda motor Yamaha Vega warna ungu dengan nopol N-4816-SV.

Kecelakaan yang terjadi di depan Pasar Pajarakan, mengakibatkan 2 orang Mr X yang sama-sama mengenakan sarung motif kotak-kotak harus dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Waluyo Jati Kraksaan.

“Satu orang meninggal dunia dan satunya lagi masih dirawat di IGD. Yang dirawat masih belum bisa kami mintai keterangan, karena kritis,” kata Kanitlaka Polres Probolinggo, Ipda Nyoman Harayasa.

Untuk mengetahui identitas kedua korban, lanjut Nyoman, pihaknya sudah mendatangi Kamar Jenazah Waluyo Jati dan mencoba mencocokkan sidik jari korban yang meninggal dunia dengan ponsel yang ditemukan di tempat kejadian perkara (TKP).

“Kami sudah cocokkan sidik jari hp yang masih belum tahu miliknya korban yang mana. Tapi tidak cocok. Kartu hpnya juga kami buka dan ternyata cuma kartu paket data saja,” ujar Nyoman.

Sedangkan setelah mendatangi TKP kecelakaan, tambah Nyoman, pihaknya juga belum mendapati keterangan saksi yang ada di sekitar TKP yang kemungkinannya, saat kecelakaan berlangsung, kondisi sekitar masih sepi.

“Kami juga sudah koordinasi dengan Polsek setempat untuk mencari keterangan tapi tidak dapat juga. Dugaan sementara, korban mengalami tabrak lari,” tuturnya. (*)


Editor : Efendi Muhammad
Publisher : A. Zainullah FT


Artikel ini telah dibaca 37 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Brakk! KA Ijen Ekspres di Jember Sasak Dump Truk saat Seberangi Perlintasan

30 April 2025 - 23:37 WIB

Kurang Hati-hati, Pelajar Tabrak Pejalan Kaki di Beji Pasuruan

30 April 2025 - 21:11 WIB

Pelajar SMK di Pasuruan Tewas Ditabrak Truk Saat Menuju Sekolah

30 April 2025 - 15:53 WIB

Korban Kecelakaan yang Tercebur ke Sungai Bondoyudo Lumajang Ditemukan Meninggal Dunia

26 April 2025 - 11:40 WIB

Laka Maut di Jalur Pantura Karanggeger, Pengendara Motor Tewas Diseruduk

26 April 2025 - 04:12 WIB

Fenomena Langka, Ada Telur Berlafaz Allah di Jember

25 April 2025 - 18:49 WIB

Motor Tercebur ke Sungai Bondoyudo Lumajang, Korban Belum Ditemukan

25 April 2025 - 17:25 WIB

Hindari Pemotor, Ambulans Bawa Jenazah di Jember Tabrak Pembatas Jalan hingga Terguling

22 April 2025 - 17:54 WIB

Mayat Ditemukan di Sungai Bondoyudo Lumajang

22 April 2025 - 14:48 WIB

Trending di Peristiwa