Tag Archives: DPRD Kabupaten Probolinggo

KPU Tetapkan 542 DCS Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo

Probolinggo – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo menggelar pleno penetapan Daftar Calon Sementara (DCS) peserta pemilu legislatif 2024 mendatang pada Jumat (18/8/2023). Sebanyak 542 pendaftar ditetapkan sebagai DCS anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat. Komisioner KPU setempat, Agus Hariyanto Andinata mengatakan, berdasarkan pencermatan dokumen hasil perbaikan, pihaknya masih …

Baca Selengkapnya »

Satu Kursi DPRD Kab. Probolinggo Masih Kosong, Dua Calon Pengganti Justru Pindah Partai

Probolinggo – Hingga saat ini, ada satu kursi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Probolinggo belum terisi. Hal ini lantaran Solihin anggota dewan dari fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) meninggal dunia pada Minggu (28/5/2023) lalu saat tengah melakukan kunjungan kerja ke Solo, Jawa Tengah. Namun, kekosongan kursi yang ditinggalkan almarhum …

Baca Selengkapnya »

Rangkap Jabatan, BK DPRD akan Laporkan ASN

Probolinggo – Kasus pencemaran nama baik yang dilakukan Mustadi, seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Kecamatan Besuk kini tengah bergulir di ranah kepolisian. Selain itu, Badan Kehormatan (BK) Dewan Perwkilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Probolinggo berencana akan melaporkan hal ini kepada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) setempat. …

Baca Selengkapnya »

Daftar BCAD, Kepala Daerah dan Kepala Desa Harus Mundur

Probolinggo – Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 10 tahun 2023 tentang Pencalonan Anggota DPR, DPRD Provinsi dan Kabupaten menegaskan, kepala daerah yang maju sebagai Bakal Calon Anggota Dewan (BCAD) harus mundur. Tak hanya kepala daerah, aturan ini juga berlaku bagi kepala desa, Aparatur Sipil Negara (ASN), dan juga TNI/Polri. …

Baca Selengkapnya »

Pendaftaran Bacaleg di Kota Pasuruan Berakhir, PSI 5 Orang, Partai Garuda Abstain 

Pasuruan,- Tahapan pengajuan pendaftaran bakal calon legislatif (bacaleg) Pemilu 2024 di Kota Pasuruan telah berakhir, Minggu (14/5/2023) pukul 23.59 . Dari total 18 partai politik (parpol) yang lolos verifikasi, hanya 17 parpol yang mengajukan berkas pendaftaran ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat. Partai-partai yang telah mengajukan berkas pendaftaran bacaleg tersebut …

Baca Selengkapnya »