Menu

Mode Gelap
Futsal Gagal Melenggang, KONI Kota Probolinggo Sisakan 32 Cabor di Porprov Jatim 2025 Kuota Haji Lumajang 2025 Menurun Peringati Hari Buruh, Pemkab Probolinggo Ajak Serikat Pekerja dan Pengusaha Perkuat Kolaborasi Batik dan Bordir Lumajang Unjuk Pesona di Ajang Batik Bordir Aksesoris Fair 2025 Kemenag Lumajang Prioritaskan Keselamatan dan Kenyamanan Jamaah Haji Lansia Anak di Bawah Umur di Lumajang Jadi Korban Rudapaksa Ayah Kandungnya

Peristiwa · 30 Mar 2025 18:45 WIB

Jelang Takbiran, Banjir Rendam Tiga Kecamatan di Pasuruan


					TERENDAM: Kondisi banjir di salah satu kawasan terdampak paling parah di Desa Bandaran, Kecamatan Winongan, Kab. Pasuruan. (foto: Moh. Rois) Perbesar

TERENDAM: Kondisi banjir di salah satu kawasan terdampak paling parah di Desa Bandaran, Kecamatan Winongan, Kab. Pasuruan. (foto: Moh. Rois)

Pasuruan,- Hujan deras yang mengguyur kawasan dataran tinggi di Kecamatan Lumbang, Kabupaten Pasuruan, menyebabkan Daerah Aliran Sungai (DAS) Rejoso meluap, Minggu (30/3/2025) siang.

Akibatnya, banjir menerjang tiga kecamatan, yakni Rejoso, Winongan dan Grati. Musibah ini membuat aktifitas warga yang hendak persiapan lebaran terganggu.

Di Dusun Gambiran, Desa Bandaran, Kecamatan Winongan, ketinggian air mencapai 50 sentimeter. Banjir datang secara tiba-tiba sekitar pukul 02.00 WIB.

“Tidak ada hujan, tidak ada angin, air tiba-tiba datang,” ujar warga Desa Bandaran, Satuhar.

Menurutnya, air yang menggenangi permukiman merupakan kiriman dari hulu setelah Sungai DAS Rejoso meluap.

Ia pun mengaku khawatir banjir tidak segera surut, mengingat besok pagi umat Muslim akan menjalankan salat Idul Fitri.

“Lebaran membawa duka untuk warga Gambiran. Sedih besok mau salat Ied. Besok pagi kemungkinan belum surut ini,” tuturnya. (*)

 


Editor: Mohammad S

Publisher: Keyra


Artikel ini telah dibaca 77 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Pesta Miras di Rumah Kades Temenggungan Probolinggo, Dua Warga Meninggal Dunia

1 Mei 2025 - 13:33 WIB

Brakk! KA Ijen Ekspres di Jember Sasak Dump Truk saat Seberangi Perlintasan

30 April 2025 - 23:37 WIB

Kurang Hati-hati, Pelajar Tabrak Pejalan Kaki di Beji Pasuruan

30 April 2025 - 21:11 WIB

Pelajar SMK di Pasuruan Tewas Ditabrak Truk Saat Menuju Sekolah

30 April 2025 - 15:53 WIB

Korban Kecelakaan yang Tercebur ke Sungai Bondoyudo Lumajang Ditemukan Meninggal Dunia

26 April 2025 - 11:40 WIB

Laka Maut di Jalur Pantura Karanggeger, Pengendara Motor Tewas Diseruduk

26 April 2025 - 04:12 WIB

Fenomena Langka, Ada Telur Berlafaz Allah di Jember

25 April 2025 - 18:49 WIB

Motor Tercebur ke Sungai Bondoyudo Lumajang, Korban Belum Ditemukan

25 April 2025 - 17:25 WIB

Hindari Pemotor, Ambulans Bawa Jenazah di Jember Tabrak Pembatas Jalan hingga Terguling

22 April 2025 - 17:54 WIB

Trending di Peristiwa