Menu

Mode Gelap
Bupati Lumajang Tegaskan Larangan Tahan Ijazah dan Wajib Patuhi UMK Ditengah Efisiensi, Pemkot Probolinggo Digerojok Anggaran Rp40 Miliar untuk Perbaiki Infrastruktur Hari Buruh Internasional, Mahasiswa dan Pekerja Lurug Gedung DPRD Jember Futsal Gagal Melenggang, KONI Kota Probolinggo Sisakan 32 Cabor di Porprov Jatim 2025 Kuota Haji Lumajang 2025 Menurun Peringati Hari Buruh, Pemkab Probolinggo Ajak Serikat Pekerja dan Pengusaha Perkuat Kolaborasi

Sosial · 20 Mar 2025 16:59 WIB

Cegah Kemacetan dan Banjir saat Arus Mudik, Polres Pasuruan Kota Siagakan Ratusan Personel


					Kapolres Pasuruan Kota, AKBP Davis Busin Siswara. Perbesar

Kapolres Pasuruan Kota, AKBP Davis Busin Siswara.

Pasuruan, – Arus mudik Lebaran 2025 diprediksi meningkat tajam, membuat Polres Pasuruan Kota menyiapkan ratusan personel dalam Operasi Ketupat.

Selain menjaga kelancaran lalu lintas, polisi juga mewaspadai ancaman banjir di jalur Pantura yang kerap menyebabkan kemacetan.

Kapolres Pasuruan Kota, AKBP Davis Busin Siswara menyampaikan, bahwa operasi ini akan berlangsung selama 14 hari. Langkah antisipasi dilakukan untuk mengatasi kepadatan pemudik serta potensi bencana alam.

“Kami memastikan kesiapan personel dan sarana prasarana. Selain pengamanan arus mudik, kami juga mengantisipasi banjir seperti tahun lalu, ujar Davis usai apel gabungan, Kamis (20/3/2025).

Dari evaluasi sebelumnya, banjir di jalur Pantura menyebabkan kemacetan parah. Jika Sungai Welang kembali meluap, polisi akan mengalihkan arus dari persimpangan Pier ke simpang Blandongan guna mengurai kepadatan di Kecamatan Kraton.

Selain itu, tiga pos pantau dan satu pos pelayanan telah disiapkan di titik-titik strategis, yakni Alun-alun Kota Pasuruan, Pasar Ngopak, serta rest area Tol Pasuruan-Probolinggo.

“Pasar Ngopak rawan kecelakaan, alun-alun kerap dipadati pengunjung, dan rest area tol menjadi titik istirahat bagi pengendara. Kami juga berkoordinasi dengan pemerintah daerah untuk pengamanan ekstra,” jelas Davis. (*)

 


Editor: Ikhsan Mahmudi

Publisher: Keyra


Artikel ini telah dibaca 17 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Hari Buruh Internasional, Mahasiswa dan Pekerja Lurug Gedung DPRD Jember

1 Mei 2025 - 19:16 WIB

Peringati Hari Buruh, Pemkab Probolinggo Ajak Serikat Pekerja dan Pengusaha Perkuat Kolaborasi

1 Mei 2025 - 16:43 WIB

Kemenag Lumajang Prioritaskan Keselamatan dan Kenyamanan Jamaah Haji Lansia

1 Mei 2025 - 15:40 WIB

KAI Daop 9 Jember Persempit Perlintasan JPL 09, Hanya Boleh Dilalui Kendaraan Bermotor

1 Mei 2025 - 14:02 WIB

Unjuk Kemesraan, Bupati dan Wakil Bupati Jember Kompak Hadiri Milad PKS

28 April 2025 - 19:45 WIB

Sambangi MUI, Forum Peduli Akhlaq Desak Para Pemabuk di SGM Kraksaan Ditindak Tegas

28 April 2025 - 19:29 WIB

Nikah Dini di Lumajang Terancam Tak Dapat Bansos

28 April 2025 - 15:35 WIB

Gelar Halal Bihalal, IKA PMII UNZAH Genggong Rajut Harmoni Alumni

27 April 2025 - 21:22 WIB

Bantuan Anak Yatim di Lumajang: Proses Pengajuan dan Persyaratan Harus Jelas

27 April 2025 - 09:29 WIB

Trending di Sosial