Tag Archives: AMSI

KPU-AMSI Tandatangani Nota Kesepahaman Pelaksanaan Cek Fakta Dalam Penyelenggaraan Pemilu

Jakarta,- Setelah melalui beberapa tahapan audiensi, Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) dan Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) sepakat menandatangani nota kesepahaman tentang pelaksanaan Cek Fakta dalam penyelenggaraan Pemilu 2024. Cek Fakta nantinya bakal meliputi pemilihan presiden dan wakil presiden, pemilihan anggota DPR RI, pemilihan anggota DPD, pemilihan anggota …

Baca Selengkapnya »

Tahun Politik, AMSI Jatim dan Polresta Banyuwangi Segera Bentuk Komite Komunikasi Digital

Banyuwangi,- Memasuki triwulan pertama 2023, Ketua Asosisasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur Arief Rahman, menekankan urgensi menangani tsunami informasi yang terfasilitasi oleh penetrasi internet dan popularitas media sosial. Masifnya penyebaran disinformasi, hoaks dan hate speech yang menjadi sampah di dunia digital, dapat memicu terjadinya gesekan antar masyarakat. Terlebih di …

Baca Selengkapnya »

Dewan Pers Bakal Rumuskan Pemeringkatan Media Siber

Mojokerto,- Ketua Komisi Kemitraan dan Saranan Organisasi, Dewan Pers, Atmaji Sapto Anggoro membuka Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) ke-4 Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur. Rakerwil ke-4 digelar di Pendopo Sabha Mandala Krida Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto. Dalam Rakerwil ke-4, AMSI Jawa Timur mengangkat tema ‘Jatim Digital Day Menuju Ekosistem …

Baca Selengkapnya »

Kolaborasi Jadi Kunci Perangi Disinformasi dalam Konten Digital

SURABAYA – Hoaks, disinformasi dan misinformasi banyak bertebaran di berbagai platform media berbasis internet. Asosiasi Media Siber Indonesia Jawa Timur (AMSI) Jatim berkolaborasi dengan Polda Jawa Timur, Pemprov Jatim dan Kodam V/Brawijaya berupaya bersama-sama memerangi hoaks melalui stakeholders meeting yang digelar di Gedung Mahameru Mapolda Jatim, Senin (20/12/2021). Agenda pertemuan …

Baca Selengkapnya »

Komitmen pada Profesionalitas Pengelolaan Media, AMSI Jawa Timur Gelar UKW di Banyuwangi

BANYUWANGI,- Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW) pertama bersama Solopos Institute di Banyuwangi, Jawa Timur, Jumat (5/11/2021). Terdapat 29 wartawan se-Jawa Timur mengambil bagian dalam kegiatan ini. Dalam kondisi pandemi Covid-19, seluruh peserta melalui standar protokol kesehatan dengan melakukan tes antigen. Hadir dalam kegiatan …

Baca Selengkapnya »

Gojek Gandeng AMSI Gelar Penghargaan Karya Jurnalistik Kreasi Pewarta Anak Bangsa

JAKARTA,- Gojek tahun ini kembali menggelar Kreasi Pewarta Anak Bangsa (KPAB), ajang penghargaan bagi jurnalis yang menghasilkan karya jurnalistik berkualitas, bermanfaat bagi masyarakat serta turut berkontribusi membangun ekonomi digital di Indonesia. Ajang ini memasuki tahun kedua setelah untuk pertama kalinya digelar pada 2020 lalu. KPAB tahun ini digelar mulai 27 …

Baca Selengkapnya »

Gandeng AMSI, Google News Initiative Gelar Pelatihan Periklanan Digital

JAKARTA,- The Google News Initiative (GNI) bersama dengan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) kembali menggelar Pelatihan Pengembangan Digital (Digital Growth Program) untuk media online skala kecil dan menengah. Fokus materi yang akan diberikan pada serial workshop sesi dua ini adalah meningkatkan pengetahuan pemilik media online tentang periklanan digital. Pelatihan akan …

Baca Selengkapnya »